fbpx

Imbang, PILKALEM di Lembang Gandangbatu Akan Dihitung Ulang

Populer

spot_img

ZONAKATACOM – TANA TORAJA
Mendapakan hasil imbang dalam pemilihan Kepala Lembang Gandangbatu yang digelar Senin (1/11) lalu, membuat pemenang di Lembang itu belum ada.

Pasalnya dari hasil perhitungan, ada 2 calon yang memiliki perolehan suara yng sama yakni Lukas Pangala dan Semuel Pulung yang meraih suara masing-masing 615 suara.

Sementara incumbent Kalvin Inggu hanya meraih 479 suara sedangkan Leonard Roy Luden 91 suara. Untuk itu akan dilakukan perhitungan suara.

Hal tersebut diungkapkan Ketua Panitia PILKALEM Kabupaten, Maraya Allosomba saat ditemui Selasa (2/11) diruang kerjanya.

“Iya, akan dilakukan perhitungan ulang jika hasilnya tetap sama maka akan dilihat penyebaran suara untuk menentukan pemenang,” kata Maraya.

Menurut Maraya perhitungan ulang akan dilakukan pada Rabu 3 November 2021 dengan penjagaan yang ketat dari aparat.

Diketahui, ada 48 Lembang di Tana Toraja yang serentak menggelar PILKALEM. Dari hasil pemilihan itu sejumlah incumbent tumbang oleh pendatang baru.

Anjas/ZK

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Sehati Tennis Club Parepare Sukses Gelar Turnamen Internal, Siap Jadi Agenda Tahunan, Sekda Apresiasi

ZONAKATA, PAREPARE - Ketua umum PB Pelti Parepare yang juga merupakan Sekda Kota Parepare M Husni Syam menutup secara...

Berita Lain