Masjid Agung Belopa Terbakar

Populer

ZONAKATA.COM – LUWU Masjid Agung Belopa, Kabupaten Luwu terbakar, Selasa (29/1) siang tadi.

Sejumlah petugas pemadam kebakaran telah dikerahkan untuk memadamkan api yang telah membakar masjid Agung Belopa.

Kapolsek Belopa, AKP Ahmad Arif di TKP mengatakan jika pihaknya belum mengetahui penyebab kebakaran itu.

Dikatakan jika pihaknya sementara menyelidiki penyebab Masjid Agung terbakar.

“Kami masih mengumpulkan keterangan atas saksi yang melihat kejadian ini,” jelas Ahmad. (*)

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Jelang Opsen PKB dan BBNKB Bapenda Sulsel Gelar Rapat Tim Pembina Samsat

ZONAKATA.COM - MAKASSAR Tim Pembina Samsat Provinsi Sulawesi Selatan, yang terdiri dari Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Provinsi Sulsel, PT...

Berita Lain